Tugas Pendahuluan Modul 3





1. Kondisi [Kembali]
     Dengan input 1 switch, buatlah rangkaian traffic light dengan 3 LED, delay untuk lampu merah 350ms, lampu kuning 100ms, dan lampu hijau 200ms.

2. Gambar Rangkaian Simulasi [kembali]

3. Flowchart  [kembali]

4. Listing Program  [kembali]

#include <mega128.h>
#include <delay.h>

void traffic()
{
if(PINA.0==1)
      {
      PORTD.0=1;
      delay_ms(350);
      PORTD.0=0;
      delay_ms(100);
      PORTD.1=1;
      delay_ms(100);
      PORTD.1=0;
      delay_ms(100);
      PORTD.2=1;
      delay_ms(200);
      PORTD.2=0;
      delay_ms(100);
      }
else {PORTD=0x00;}
}
void main (void)
{
PORTA=0x00;
DDRA=0x00;
PORTD=0x00;
DDRD=0xff;

while(1)
{traffic();
};
}

5. Video Simulasi  [kembali]

6. Prinsip Kerja  [kembali]
      Pada rangkaian simulasi, Port A digunakan sebagai input, dan Port D digunakan sebagai output, berdasarkan program yang sudah dibuat. Apabila input diberi nilai 1, maka Port D akan menyala bergantian dari kaki D0 (menyala lampu merah), kemudian kaki D1 (menyala lampu kuning), kemudian kaki D2 (menyala lampu hijau), dan akan berulang kembali dari D0.

Sesuai dengan soal kondisi :
- D0 (lampu merah) diberi delay 350ms pada saat keadaan D0=1,
- D1 (lampu kuning) diberi delay 100ms pada saat keadaan D1=1,
- D2 (lampu hijau) diberi delay 200ms pada saat keadaan D2=1

      Pada saat inputan bernilai 0, maka tidak ada lampu yang menyala, karena sudah diprogram dengan kondisi awal semua output bernilai 0.

7. Link Download  [kembali]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar